Resep Es Timun Serut Segar Untuk Buka Puasa
Rabu, 22 Juni 2016
Add Comment
Resep Es Timun Serut Segar Untuk Buka Puasa - Sore sudah tiba Ladies, saatnya mulai menyajikan menu-menu spesial
untuk berbuka puasa. Siang yang terik pastinya membuat dahaga semakin
menjadi-jadi. Karenanya kali ini Vemale akan coba menghadirkan resep es timun yang lezat dan segar untuk melepas dahaga setelah seharian
berpuasa.
Bahan:
Cara Membuat:
Menu ini sangat segar dan pas untuk menghilangkan rasa haus. Kamu juga bisa menambahkan sirup cocopandan jika suka. Selamat mencoba ya Ladies.
Resep Es Timun Serut Segar Untuk Buka Puasa |
Bahan:
- 50 gram gula
- 500 ml air
- 2 timun ukuran besar
- 1 buah jeruk nipis
- es batu secukupnya
Cara Membuat:
- Masak air dan gula sampai mendidih sambil terus diaduk.
- Matikan kompor.
- Belah timun dan kerok atau serut.
- Masukkan timun ke dalam air gula.
- Tambahkan perasan jeruk nipis.
- Masukkan es batu.
- Es siap disajikan.
Menu ini sangat segar dan pas untuk menghilangkan rasa haus. Kamu juga bisa menambahkan sirup cocopandan jika suka. Selamat mencoba ya Ladies.
0 Response to "Resep Es Timun Serut Segar Untuk Buka Puasa"
Posting Komentar